14 Des
[Klaten, 02/02/2024] Jumat, 02 Februari 2024 Bertempat di Musholla Al Muqsithin PN Klaten Kelas IA dilaksanakan Pengajian Jumat dihadiri Ketua, Para Hakim, Pejabat Strukutural/Fungsional dan seluruh Aparatur Pengadilan Negeri Klaten Kelas IA. Kali ini Ketua Pengadilan Negeri Klaten Kelas IA Bapak Aminuddin, SH, MH yang langsung memimpin Pembacaan Surat Yasin dan Doa untuk keselamatan dan kemajuan Pengadilan Negeri Klaten Kelas IA. Pengajian ini berlangsung + 60 menit sampai dengan selesainya acara ini berjalan lancar dan ditutup dengan doa bersama.